close

Perang AS di Afganistan Melipatgandakan Dana Teror

Book Cover: Paradoks Candu

Sukses besar kampanye AS (Amerka Serikat) melawan Taliban dan Al Qaeda di Afganistan membuat pendanaan bagi teroris di seluruh dunia membeludak. Ini merupakan ironi.

Memang benar, terorisme global didanai dari perputaran uang hasil perdagangan gelap narkoba seperti yang ditekankan Presiden Bush. Tapi dengan menetapkan dan menyanjung koalisi penguasa perang yang didanai bisnis narkoba di Kabul, AS sendiri telah membantu memulihkan pasokan heroin asal Afganistan kepada kelompok-kelompok teroris, dari wilayah Balkan dan Chechnya ke Tajikistan, Pakistan, serta Kashmir.

Berkat campur tangan AS, Afganistan akan kembali memasok 70 persen lebih heroin dunia tahun ini, 90 persennya mencapai Eropa, bahkan sebagian lagi mencapai AS.

Baca selengkapnya

Published:
Genres:
Redaksi

The author Redaksi

Tim pengelola media dan data Rumah Cemara

Komentar

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.