close

Layanan

Layanan

Oplosan Bikin Nyawa Melayang

WhatsApp Image 2021-06-30 at 22.49.06

Ratusan nyawa melayang gara-gara nenggak miras oplosan. Sebuah kajian dari Center for Indonesian Policy Studies mencatat, sebanyak 546 orang meninggal akibat konsumsi miras oplosan di Indonesia pada periode 2014-2018. Kalau diperhatikan, miras oplosan ini setiap tahun selalu makan korban. Hingga sekarang.

Selengkapnya
Layanan

Peringatan Hari Anti-Narkoba 2021: PBB Hapus Stigmatisasi Ganja, Indonesia Lanjut Perangi Narkoba (1)

WhatsApp Image 2021-06-24 at 12.01.31

Walaupun tiap tahun komitmen dan anggarannya ditingkatkan, tapi hingga kini “perang melawan narkoba” belum juga dimenangkan. Sebagai ungkapan penguatan aksi dan kerja sama negara-negara anggota dalam mencapai cita-cita sebuah dunia yang bebas dari narkoba, PBB menetapkan 26 Juni sebagai Hari Melawan Penyalahgunaan dan Perdagangan Gelap Narkoba Internasional pada 1987. Peringatan pertamanya dilakukan pada 1988.

Selengkapnya
Layanan

Trihex: Obat Parkinson yang Marak Diminum Tanpa Resep

parkinson

Triheksifenidil (trihex, trex, THP) dikenal di kalangan medis untuk pengobatan Parkinson’s dan efek samping ekstrapiramidal pengobatan pasien psikotik. Di sejumlah daerah, obat ini dikonsumsi secara sembarangan oleh masyarakat tidak hanya oleh kalangan muda. Polisi pun dibuat sibuk dengan peredaran gelapnya di berbagai daerah.

Selengkapnya
Layanan

Ombudsman dan Sederet Tugasnya

sketch1623391775021

Pernah dengar lembaga negara bernama Ombudsman? Lembaga ini ada di tiap provinsi dengan kewenangan mengawasi penyelenggaraan pelayanan publik, termasuk yang dilakukan pemerintah. Ambil contoh, saat kita heran dengan pembuatan KTP yang berbelit-belit, atau saat kita kesulitan mengakses BPJS. Sebenarnya kita bisa lapor ke Ombudsman kalau penyelesaiannya dengan penyelenggara layanan tidak mencapai titik temu.

Selengkapnya
Layanan

Apa itu Benzo?

benzo

Banyak pasien adiksi (ketagihan zat) yang minta diresepkan benzo. Padahal, tidak sedikit dari mereka juga yang sebenarnya mengaku sudah lelah dengan ketagihannya. Yang pasti, secara medis, benzo itu penggunaannya harus tepat guna. Tidak bisa untuk penggunaan seumur hidup, apalagi semaunya sendiri.

Selengkapnya
Layanan

Metadon Sukses Alihkan Penyuntikan Heroin, tapi Gimana Kelanjutannya?

rc1

Metadon adalah opiat (bahan yang terkandung dalam opium) sintetis (buatan) yang termasuk Golongan II narkotika menurut Undang-undang Nomor 22 Tahun 1997 tentang Narkotika ”yang berkhasiat pengobatan” dan ”digunakan sebagai pilihan terakhir dan dapat digunakan dalam terapi paliatif, serta mempunyai potensi tinggi mengakibatkan ketergantungan.”

Selengkapnya
Layanan

Ibadah Puasa Pasien HIV

TO_BREAKFAST

Ada banyak pertanyaan seputar, apakah orang dengan HIV boleh berpuasa. Lo emang kenapa enggak boleh puasa, kan mereka sehat-sehat?

Selengkapnya
1 6 7 8 9 10 21
Page 8 of 21