Semakin berkembangnya dunia usaha di Indonesia, baik profit maupun nonprofit, membuat keberadaan audit internal sangat diperlukan. Audit internal memiliki peranan vital untuk sebuah lembaga. Audit internal diibaratkan sebagai sistem navigasi yang bisa memberikan informasi kepada lembaga yang bersangkutan mengenai keadaan yang berkembang di dalamnya.