Kalau ditanya kapan peringatan Hari AIDS Sedunia, pasti sudah banyak yang tahu. Ya, setiap 1 Desember, di berbagai tempat berlangsung peringatan Hari AIDS Sedunia atau
Infeksi menular seksual atau biasa disingkat dengan IMS adalah infeksi yang menyebar terutama melalui kontak seksual dari orang ke orang lainnya, baik melalui hubungan kelamin
Kasus AIDS di Jawa Barat merupakan salah satu yang tertinggi di Indonesia. Data kumulatif kasus HIV/AIDS dari Dinkes Jawa Barat (Desember 2015) tercatat 6.222 merupakan
Sejak sekitar 10 tahun lalu, terjadi perubahan sangat mencolok pada pola penularan HIV di Indonesia, yaitu melalui penggunaan alat suntik yang tidak steril secara bergantian
Metadon adalah opiat (bahan yang terkandung dalam opium) sintetis (buatan) yang termasuk Golongan II narkotika menurut Undang-undang Nomor 22 Tahun 1997 tentang Narkotika ”yang berkhasiat pengobatan” dan ”digunakan sebagai pilihan terakhir dan dapat digunakan dalam terapi paliatif, serta mempunyai potensi tinggi mengakibatkan ketergantungan.” Metadon diproduksi dalam bentuk cairan, tablet, dan bubuk. Yang digunakan untuk pengobatan adalah yang berbentuk cairan yang diminum, dan karenanya lebih aman daripada penggunaan heroin yang disuntikkan.
Catatan Estimasi Depkes mengenai Populasi Kunci tertular HIV dan AIDS di Jawa Barat tahun 2006 menunjukkan Populasi Pelanggan Wanita Penjaja Seks (WPS) menempati peringkat pertama
Ada ratusan anak di Jawa Barat terinfeksi HIV. Data Dinas Kesehatan Provinsi Jawa Barat sejak 1989 hingga Desember 2015 mencatat, terdapat 214 kasus AIDS pada