close

Komunitas

Komunitas

Cara Hentikan Ketagihan Narkoba

WhatsApp Image 2022-02-04 at 14.50.12

Buat kalian yang sudah lelah konsumsi narkoba, di episode kali ini kami mengulas tema pemulihan dari ketergantungan narkoba. Secara spesifik heroin alias putau. Tapi secara umum, berhenti konsumsi narkoba yang bikin ketergantungan secara fisik dan mental memerlukan sejumlah syarat di samping niat tentunya.

Selengkapnya
Komunitas

Hanya Tiga Persen Pelacur yang Sepenuh Hati Lakukan Profesinya

97-3

Kali ini, Patri Handoyo (Indonesia Tanpa Stigma) berkesempatan untuk berbincang dengan Inang Winarso (angkatan pertama pegiat penanggulangan AIDS di Indonesia) dan Asti Septiana (pengidap HIV yang hobi nulis). Yang mereka ulas cukup mendalam adalah, soal apa yang terjadi dalam tiap gelombang penularan-penanggulangan HIV di negeri ini.

Selengkapnya
Komunitas

Quo Vadis Rancangan UU Pidana Republik Indonesia?

kenapa-mahasiswa-demo-besar-besaran-secara-serentak

Kitab Undang-Undang Hukum Pidana (KUHP) yang kita pakai saat ini bersumber pada hukum kolonial Belanda. Upaya menggantinya menjadi KUHP versi Indonesia sebenarnya sudah digagas sejak puluhan tahun silam.

Selengkapnya
Komunitas

Mengenang Alexa Dominich (1988-2021)

WhatsApp Image 2021-12-29 at 09.49.50

Hari ini Alexa berpulang dengan damai di RS Hermina Bogor. Ada satu episode obrolan dengannya yang baru dipublikasi 23 Desember lalu, soal Transgender Day of Remembrance.

Selengkapnya
Tajuk

Lagi Happening: Laporan Kekerasan Seksual Daring

WhatsApp Image 2021-12-03 at 18.55.25

Di episode kali ini, kami berkesempatan ngobrol bersama Ressa “Icha” Ria – Samahita dan Dian “Dinov” Novita – LBH APIK soal 16 Hari Aktivisme menentang Kekerasan Berbasis Gender. Di Indonesia, momen ini diinisiasi oleh Komnas Perempuan sejak 2001 dan dikenal luas sebagai 16 Hari Anti-Kekerasan terhadap Perempuan (16-HAKTP).

Selengkapnya
Tajuk

Makna Hari AIDS Sedunia

Voy Kayworld-aids-day

Hari AIDS Sedunia diperingati tiap 1 Desember sejak 1988. Bagi kalangan yang menekuni isu HIV dan AIDS, momen ini menjadi pengingat bahwa HIV dan AIDS masih ada di bumi ini. Epidemi atau penularannya di masyarakat masih dihadapi dan belum usai.

Selengkapnya
Komunitas

Ketempuhan Nama Besar Harry Roesli

WhatsApp Image 2021-11-22 at 09.33.55

Harry Roesli (alm.), musisi nyentrik asal Bandung mendirikan Rumah Musik Harry Roesli (RMHR) pada 1997. Sejatinya, tempat itu dibuat sebagai lembaga kursus musik nonformal, tapi saat ini lebih dikenal sebagai wadah kreativitas bagi musisi jalanan di Bandung.

Selengkapnya
Komunitas

Mengulas Feminisme Tani

Pinah Sang Petualang

Dalam ekonomi (feminis), feminisasi pertanian mengacu pada peningkatan terukur akan partisipasi perempuan di sektor pertanian khususnya di negara berkembang (Deere, 2009).

Selengkapnya
1 3 4 5 6 7 27
Page 5 of 27